Dalam penyambungan pipa ppr, ada dua varian yang bisa dialakukan, yakni dengan media Heat Fusion dan sambungan dengan aksesoris. Teknik Heat Fusion dilakukan dengan sistem yang tak jauh berbeda dengan cara yang digunakan dalam penyambungan Pipa HDPE
Keunggulan :
- HIGENIS : Sistem perpipaan WAVIN Tigris Green telah memenuhi standard Internasional untuk transportasi air minum, dan terbukti tidak menimbulkan resiko terhadap kesehatan.
- Kualitas Internasional : Di bawah pengawasan / lisensi WAVIN NV, Holland.
- RINGAN : Material Polypropylene Random (PPR) type 3 memiliki sifat ringan sehingga memudahkan dalam segi transportasi dan instalasi.
- Meredam Kebisingan : Karakteristik elastisitas dari Polypropylene Random (PPR) Type 3 dapat meredam kebisingan
yang terjadi pada instalasi bahkan kebisingan yang disebabkan oleh Water Hammer. - Tahan Terhadap Bahan Kimia dan Gempa : Wavin Tigris Green mampu bertahan pada aliran asam dan basa kuat walaupun pada temperatur 115° C.
Dengan fleksibilitas dan kekenyalan material Polypropylene Random tipe 3, dapat meredam kebisingan yang terjadi pada instalasi bahkan kebisingan yang disebabkan oleh water hammer - Ramah Lingkungan : Material Polypropylene Random (PP-R) type 3 dapat didaur ulang atau dibakar dengan menggunakan
incinerator (mesin yang dipergunakan untuk membakar sisa sampah).
0 komentar:
Posting Komentar